Pada Umumnya Pembuatan Karya Seni Rupa dengan Media Tanah Liat Menggunakan Teknik

Seni patung adalah salah satu akrya seni rupa tiga dimensi yang pembuatan menggunakan bahan yang berbeda-beda. Ada yang menggunakan tanah liat, semen, perunggu, perak, dan lain sebagainya.

Selain bahan-bahan yang digunakan, perlu diketahui teknik-teknik pembuatan karya seni patung. Pada umumnya pembuatan karya seni rupa dengan media tanah liat menggunakan teknik butsir.

Selain teknik butsir, pembuatan karya seni rupa patung dapat menggunakan teknik teknik slab, teknik plat, teknik pilin, teknik putar, teknik cetak tekan ataupun teknik cor.  

gambar dari quora


0 Response to "Pada Umumnya Pembuatan Karya Seni Rupa dengan Media Tanah Liat Menggunakan Teknik"

Posting Komentar

Terima kasih telah berkunjung, terus dukung kami, jangan lupa klik iklan sebagai tanda kunjungan. Mari saling menghargai.

Click Here To Join Bitcoadz.io
AdSense
Gadget AdSense
Edit
AdSense
Gadget AdSense
Edit