Membuat Batik Secara Tradisional

Seni Batik adalah sebuah teknik menggambar diatas kain dan memanfaatkan lilin dan canting sebagai bahan dan alat untuk membuatnya. Menurut Para Ahli dan pakar kesenian, pengertian batik sangatlah beragam, banyak pendapat yang menjelaskan teori batik ini. Seperti telah kita ketahui bahwa batik adalah salah satu kesenian milik bangsa indonesia, maka dari itu, sudah seharusnya kita sebagai bangsa Indonesia mengetahui seluk beluk dari seni batik secara lebih mendalam agar batik tidak punah dan tetap menjadi identitas bangsa Indonesia.

Membuat batik secara tradisional dilakukan dengan cara menggambar atau menuliskannya secara manual dengan menggunakan tangan. Untuk membuat batik dengan tangan, pertama dilakukan dengan menggambar pola motif batik tersebut di atas kain, kemudian canting yang berisi cairan lilin mengikuti pola yang telah dibuat.

gambar disalin dari Women and Dresses



0 Response to "Membuat Batik Secara Tradisional"

Posting Komentar

Terima kasih telah berkunjung, terus dukung kami, jangan lupa klik iklan sebagai tanda kunjungan. Mari saling menghargai.

Click Here To Join Bitcoadz.io
AdSense
Gadget AdSense
Edit
AdSense
Gadget AdSense
Edit